Pages

Minggu, 09 Desember 2012

Gerak Benda

Gerak lurus benda pada satu dimensi dapat dibagi dua yaitu gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan, kali ini kita akn lebih membahas tentang gerak lurus berubah beraturan, tetapi yang arahnya vertikal.  Pada gerak lurus berubah beraturan ini dapat di bagi tiga yaitu gerak benda jatuh bebas, gerak vertikal keatas dan gerak vertikal kebawah.

a. Gerak jatuh bebas
Gerak benda jatuh bebas adalah gerakan benda yang vertikal kebawah namun tidak mempunyai kecepatan awal, atau dengan kata lain kecepatan awalnya sama dengan nol

b. Gerak benda vertikal ke bawah
Pada gerak ini benda yang sedang jatuh kebawah tetapi memiliki kecepatan awal yang searah dengan arah perceoatan gravitasi

c. Gerak benda vertikal keatas
Pada gerak ini benda bergerak vertikal keatas sehingga memiliki keceptan yang arahnya berlawanna dengan arah percepatan gravitasi bumi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar